Ketika mental state sedang stabil, bahkan "sekedar" menarik nafas, melihat daun jatuh, bermandikan cahaya matahari pagi dapat membuat kita happy. Kuncinya adalah enjoy it, live it, be mindful about it. Karena seringkali we take things for granted, tanpa sadar bahwa "sekedar" nya kita bisa jadi "segalanya" untuk orang lain.
Be grateful. Be present.
No comments:
Post a Comment